[Updated 27-03-2017] Membuat, Mengedit, dan Mengakses Dokumen di Android

Hai hai, balik lagi dengan saya admin Nite hehe... Kali ini admin ingin menshare salah satu app yang sangat berguna bagi kita yang sering membuka, mengedit, ataupun membuat sebuah dokumen di android. Nama aplikasinya adalah Office Suite.
Kelebihannya yaitu :
• Melihat, membuat dan mengedit dokumen kompleks semua dari interface yang familiar
• kompatibilitas penuh dengan format Microsoft termasuk DOC, DOCX, docm, XLS, XLSX, xlsm, PPT, PPTX, PPS, PPSX, PPTM, PPSM
• Dukungan untuk file PDF termasuk PDF kamera scanning dan Ekspor ke PDF.
• dukungan tambahan untuk format umum seperti RTF, TXT, LOG, CSV, EML, ZIP
• Sharing melalui layanan cloud seperti Box, DropBox, Google Drive, onedrive, Amazon Cloud Drive dan SugarSync, serta melalui email, Bluetooth dan Wi-Fi Direct
• fitur keamanan PDF dan editing termasuk dukungan digital signature, manajemen perizinan, teks ke PDF, dan anotasi
• Tersedia dalam 56 bahasa

Download : Here

Nah, jadi tunggu apa lagi,, segera download sekarang dan nikmati kemudahan mengedit dokumen di android kalian sendiri...

Terima kasih telah mampir di blog kami, semoga bermanfaat untuk semua...
Terima kasih...

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »